Judul Buku : Membuat Aplikasi Akuntansi Dengan Excel 2007
Penulis : Moch. Tofik, S.E.
Penerbit : Media Kita Jakarta
Cetakan : Cetakan Kedua, 2009
Halaman : X + 190 Halaman
Tempat Beli : Gramedia Pandanaran Semarang
Bagi anda yang bekerja di bidang akuntansi, Microsoft Excel menjadi salah satu software andalan dalam bekerja. Tapi tahukah anda bahwa dengan Microsoft Excel kita bisa membuat aplikasi akuntasi yang memungkinkan tugas-tugas dikerjakan secara otomatis?
Buku ini membahas dan memandu kita dalam membuat sebuah aplikasi akuntasi yang dapat menyederhanakan proses pekerjaan bagian keuangan dalam mengelola data transaksi keuangan. Dengan aplikasi tersebut pengerjaan chart of account, jurnal umum, buku besar, penyesuaian, neraca lajur, dan laporan rugi laba dapat dikerjakan dengan waktu yang singkat.
Selain dilengkapi cara menyelesaikan kasus akuntansi, buku ini juga menyertakan CD latihan yang bisa digunakan untuk mempraktikkannya.
Salam kenal Pak
ReplyDeletebisa tidak saya mnt softcopynya
soalny udah cr2 gk dapet..
email : winni_septiani@yahoo.com
terima kasih..
kalau mau pesan buku ini caranya gmana? mohon bls
ReplyDeleteMaap Gan.. itu aku beli di Gramedia
Delete