Headlines News :
Home » » Buat Apa Shalat?!

Buat Apa Shalat?!

Written By wiryawanfamily on 1 June 2013 | Saturday, June 01, 2013

Judul Ebook : Buat Apa Shalat?!
Penulis : Dr. Haidar Bagir
Penerbit : Mizan Pustaka & Pustaka IIMaN Bandung
Cetakan / Edisi : Tahun 2006
Halaman : 264 Hlm.
ISBN : 978-979-8394-93-5
Source : www.mizan.com

SINOPSIS EBOOK :

Rasulullah SAW bersabda : “Manakala seorang hamba  menghadap kiblat dan mengucapkan ‘Allahu Akbar’, dia akan bersih dari dosa laksana baru dilahirkan ibunya”.

Shalat seharusnya adalah wahana privat yang didalamnya percakapan seorang hamba dan Tuhan terjadi dengan begitu dalam dan mesra. Ungkapan Nabi “Shalat adalah cahaya mataku” melukiskan luapan kegembiraan yang beliau peroleh ketika shalat. Maka, tak ubahnya dengan yang terjadi pada Nabi SAW., shalat yang benar dapat menghasilkan kebahagiaan dan pencerahan (ilham dan kreativitas) bagi pelakunya. Inilah suatu keadaan yang oleh Mihaly Csikszentmihalyi–seorang tokoh psikologi positif terkemuka–disebut daerah flow.

Buku yang disusun oleh seseorang yang memiliki concern terhadap tasawuf (positif) dan filsafat Islam, ini merupakan upaya untuk menampilkan shalat sebagai jawaban atas kebutuhan eksistensial dan intelektual manusia modern untuk akan kebahagiaan dan pencerahan hidup. Terbagi dalam dua bagian, bagian pertama menjelaskan tentang hakikat dan makna shalat yang benar, yang bisa melahirkan kebahagiaan dan pencerahan hidup, berikut konsekuensi komitmen sosialnya. Bagian kedua–yakni bagian terpenting buku ini merupakan penjelasan sekaligus bimbingan dari para sufi besar dan filosif tentang apa dan bagaimana shalat yang sebenarnya itu.

Share this article :

0 komentar :

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Read the Printed Word!
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Perpustakaan-Wiryawanfamily - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template